Kamis, 03 Maret 2016

Lomba Fotografi M-Teens Malang Post 3 Maret 2016

Hari kedua acara lomba M-Teens Malang Post, saya Abissantun Priyambodo mendapatkan banyak ujian. Karena sedikitnya hasil foto yang bisa saya pilih untuk menjadi foto yang saya kirim ke Panitia. Dengan ide-ide yang saya temukan ini saya bisa mengambil beberapa foto. Namun ada 5 foto yang saya pilih ini untuk diajukan sebagai 5 hasil Foto di hari kedua ini.


1.

MAKRO - Terlihat seseorang bersantai duduk di taman dengan memainkan laptop kesayangannya. Dia terasa sangat nyaman bisa mengerjakan sesuatu dengan menghirup udara segar.


2.

HUMAN INTEREST - Ekspresi wajah pengunjung Mading 3D yang banyak menarik perhatian para pengunjung Graha Cakrawala hari ini. 3/3/2016


3.
HUMAN INTEREST - Wajah yang gembira menandakan mereka senang dengan sesuatu yang telah ditampilkan. Ekpresi tersebut dialami oleh bapak ini saat ia sedang bermain Mading 3D yang bisa bergerak.

4.

BOKEH - Gemerlap cahaya jalanan yang dilintasi sebuah mobil, walaupun hanya sebuah mainan foto ini dihadirkan sehingga terlihat realistis. (Diambil dari salah satu Mading 3D pada acara M-Teens Malang Post 2016)

5.

MAKRO - Cahaya matahari senja menemani seseorang lelaki yang sedang bermain. (Diambil dari salah satu Mading 3D pada acara M-Teens Malang Post 2016.)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar